Unggul dalam Pelayanan dan Penegakan Hukum dengan Mengedepankan Hati Nurani

Bulan: Maret 2023

Rapat Koordinasi Kewaspadaan Daerah Kabupaten Lamongan

Kasi Intelijen Kejaksaan Negeri Lamongan ( Condro Maharanto,SH,MH ) menghadiri acara Rapat Koordinasi Kewaspadaan Daerah Kab. Lamongan dengan Kesbangpol Kab.Lamongan, kegiatan tersebut merupakan upaya dari Pemerintah Kab Lamongan dengan OPD dan lembaga terkait dalam mengantisipasi adanya gejolak-gejolak pada bulan Ramadhan s.d Hari Raya Idul Fitri.

Kegiatan Penyuluhan Hukum di Kecamatan Karangbinangun

Hari Senin tanggal 21 Maret 2023, Pukul 09.00 s/d 11.00 WIB, bertempat di Kantor Kecamatan Karangbinangun, Kabupaten Lamongan telah dilaksanakan Penerangan/Penyuluhan Hukum oleh Kejaksaan Negeri Lamongan, kegiatan ini dilakukan sebagai Penyuluhan Hukum kepada Kepala Desa, Sekretaris Desa dan Bendahara Desa se-Kecamatan Karangbinangun. Kegiatan ini sebagai penanggung jawab yaitu Condro Maharanto, SH, MH (Kasi Intelijen Kejaksaan […]

Perjanjian Kerjasama Dinas PU Sumber Daya Air, Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permumikan dan Cipta Karya Dinas PU Bina Marga Kab Lamongan

Pada tanggal 09 Maret 2023 Kepala Kejasaan Negeri Lamongan Dyah Ambarwati SH.,MH dan Kasi Datun Dessy Adhya Purwandiny SE.,SH melakukan MOU dengan Dinas PU Sumber Daya Air, Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permumikan dan Cipta Karya Dinas PU Bina Marga Kab Lamongan Tentang Penanganan Masalah Hukum Bidang Perdata dan Tata Usana Negara yang bertempat di Aula […]

Kegiatan Penyuluhan Hukum di Kecamatan Lamongan

Bahwa pada hari Kamis tanggal 16 Maret 2023, Pukul 09.00 s.d 11.00 WIB, bertempat di Lt.2 Kantor Kecamatan Lamongan, Kabupaten Lamongan telah dilaksanakan Penerangan/Penyuluhan Hukum oleh Kejaksaan Negeri Lamongan, kegiatan inidilakukan sebagai Penyuluhan Hukum kepada Kepala Desa berserta Perangkat Desase-Kecamatan Lamongan, serta lebih mengenal hukum. Kegiatan inipenanggungjawab, yaitu Condro Maharanto, SH, MH (Kasi Intelijen Kejaksaan […]

Kejaksaaan Negeri Lamongan © 2018
Situs ini bersifat informatif bukan merupakan legal opini dari kejaksaan R.I Apabila terdapat data elektronik based yang berbeda degnan data resmi paper, maka yang menjadi acuan adalah data resmi paper based